Suatu hari Tono dan Doni sedang bercakap-cakap di warung kopi dekat rumah Tono.
Tono : Don, tau nggak Obat Anti Galau tu apa?
Doni : Wahh... kalo itu sih gue juga nggak tau Ton.
Tono : Gue penasaran obat anti galau tu apa.
Doni : Sama, Gue juga penasaran.
Beberapa saat kemudian mereka terdiam. Dan akhirnya Doni angkat bicara.
Doni : Ahhh... Gimana kalo kita tanya Apoteker aja, mungkin dia tau obat anti galau tu apa.
Tono : Bener juga Luh. Ayo pergi ke apotek di pinggir jalan sana.
Setelah itu Tono dan Doni pergi ke apotek. Beberapa saat kemudian akhirnya mereka sampai juga di apotek.
Apoteker : Hayya, ada yang bisa saya bantu?
Tono : Anu, kita mau tanya Obat Anti galau tu apa ya ko?
Apoteker : Oiy, tunggu sebentar.
Lalu si apoteker pergi untuk meracik obat anti galau. Beberapa menit
kemudian si Apoteker kembali dengan membawakan sebuah racikan obat.
Doni : Gimana Ko?
Apoteker : Kalian semua tenang, ini obat yang kalian minta.
Tono : Makasih Ko, 0hh ya ngmong-ngomong bahan-bahannya apa aja, Ko?
Apoteker : 1 gelas cairan Baygon, 1 bungkus Racun tikus, dan terakhir
gula dan perisa strawberry, biar nggak pahit, Selamat mencoba.
Tono & Doni : ???#*#$!
Ha..ha…ha…
Tidak ada komentar:
Posting Komentar